Back to Blog

Series: Pertama

Modul Pembimbingan Skripsi Penelitian Kuantitatif

Penulisan skripsi merupakan suatu proses yang terencana dan sistematis dalam menghasilkan karya ilmiah berkualitas. Tidak jarang mahasiswa mengalami masalah dalam penyelesaian skripsi karena faktor internal seperti mentalitas mahasiswa dan hambatan karena kurang memahami strategi yang sederhana dalam merumuskan tulisan melalui sumber-sumber yang dapat dipercaya dan dipertanggungjawabkan.
Continue Reading

Analisis Kebutuhan & Rancangan Pelatihan

Penyelenggaraan dan evaluasi pelatihan dilakukan berdasarkan perencanaan analisis kebutuhan dengan menggunakan pendekatan level individu, level pekerjaan, dan level organisasi. Buku analisis kebutuhan dan rancangan pelatihan membahas apa yang dimaksud dengan training need analysis (TNA),perbedaan training dan istilah lain seperti pendidikan atau pengembangan, berbagai metode pengumpulan informasi yang dibutuhkan pada tahapan TNA, pembuatan modul, penataan ruang kelas pelatihan, tips menjadi trainer dalam pelatihan, persentation skill,…
Continue Reading

Asesmen & Pengembangan Kreativitas

Konsep dan pengukuran kreativitas mengacu pada 4P yakni person, produk, press (lingkungan), dan proses. Definisi kreativitas dari berbagai sumber dan bentuk pengukuran dengan berdasar pada perspektif 4P diulas dalam buku ini disertai dengan contoh alat ukur yang digunakan. Teori-teori yang mendasari pengukuran yang digunakan dalam mengukur kreativitas juga dipaparkan di buku ini. Teknik berpikir kreatif diberikan pula bagi pembaca agar mampu menstimulasi…
Continue Reading